Cuaca Ekstrem Landa DIY, Berikut Wilayah Terdampak Berdasarkan Prediksi BMKG

- Kamis, 18 Januari 2024 | 03:30 WIB
Cuaca Ekstrem Landa DIY, Berikut Wilayah Terdampak Berdasarkan Prediksi BMKG

Kabupaten Gunungkidul khusunya di Kapanewon Panggang, Rongkop, Semin, Saptosari, dan Purwosari.

Kabupaten Sleman terutama di kawasan Cangkringan, dan sekitarnya.

Dan dapat meluas ke wilayah lain, di Kabupaten Kulon Progo, cuaca ekstrem bisa meluas ke Kapanewon  Temon, Wates, Panjatan, Galur, Lendah, Sentolo, Kokap, Girimulyo, Samigaluh, hingga Kalibawang,

Kabupaten Bantul dari Kapanewon Srandakan, Bambanglipuro, Pandak, Pajangan, Bantul, Jetis, Imogiri, Dlingo, Pleret, Piyungan, Kasihan, hingga Sedayu

Kabupaten Gunungkidul mulai dari  Wonosari, Nglipar, Playen, Patuk, Paliyan, Tepus, Semanu, Karangmojo, Ponjong, Ngawen, Gedangsari, Girisubo, hingga Tanjungsari

Kabupaten Sleman kemungkinan meluas ke Kapanewon Gamping, Godean, Moyudan, Minggir, Seyegan, Berbah, Prambanan, Kalasan, Ngemplak, Ngaglik, Sleman, Tempel, Turi, Pakem, dan sekitarnya.

BMKG mengingatkan masyarakat di seluruh wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), untuk tetap waspada.

Karena cuaca ekstrem diprediksikan masih bakal melanda wilayah ini, Kamis (18/1/2024) dini hari hingga beberapa hari ke depan.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: cakrawala.co


Halaman:

Komentar