Baca Juga: Gerak Cepat, Satgas Indo RDB XXXIX-E/Monusco Bantu Evakuasi Truk FARDC
"Diduga sopir tidak fokus, kemudian bus oleng ke kiri dan membentur pagar pembatas jalan," ungkap Stefanus.
"Akibatnya bus terperosok ke bagian bawah jalan tol atau jalan pedesaan dalam posisi terguling," imbuhnya.
Stefanus mengatakan, bus tersebut mengangkut 20 penumpang, seorang sopir, seorang sopir cadangan, serta seorang kondektur.
Menurut informasi yang diterima wartawan Erapos, korban meninggal dunia dan terluka dibawa ke RSU Comal Baru Ampelgading, Pemalang.
Baca Juga: BREAKING NEWS! Bus New Shantika Terjun Bebas di Tol Ampelgading Pemalang
Sementara petugas masih melakukan evakuasi badan bus dan melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP), untuk memastikan penyebab kecelakaan tersebut.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: era-pos.com
Artikel Terkait
MBG di Boyolali Disabotase: Ratusan Paket Ditarik, Ada Orang Asing Masuk Kelas!
Biar Bosmu Tahu! Viral Bobby Nasution Razia Truk Pelat Aceh di Sumut Demi Kejar PAD Triliunan
VIRAL Kain Kafan dan Kerangka Manusia Berserakan di Area Proyek Tangerang
Fakta-Fakta Kesiapan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Cuma Cuap-Cuap Belaka?