“Kita tidak mau masyarakat menganggap Pj ini, Pemkot Jambi ini plin plan. Sekali lagi harus tegas,” ujarnya dengan tegas.
Penolakan ini bukan semata-mata untuk menghambat investasi di Jambi, seperti yang mungkin dipikirkan oleh beberapa pihak.
Junedi Singarimbun menjelaskan bahwa tindakan ini diambil karena kekhawatiran akan dampak lingkungan yang mungkin terjadi akibat pembangunan stockpile PT SAS.
“Terhadap Intek PDAM khususnya. Nanti masalah mutu air tentu akan jadi masalah. Silakan cari tempat lain saja,” tandasnya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: lihatjambi.com
Artikel Terkait
MBG di Boyolali Disabotase: Ratusan Paket Ditarik, Ada Orang Asing Masuk Kelas!
Biar Bosmu Tahu! Viral Bobby Nasution Razia Truk Pelat Aceh di Sumut Demi Kejar PAD Triliunan
VIRAL Kain Kafan dan Kerangka Manusia Berserakan di Area Proyek Tangerang
Fakta-Fakta Kesiapan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Cuma Cuap-Cuap Belaka?