Inilah Daerah dengan Tingkat Perceraian Tertinggi di Banten, Angkanya Mencapai 7611 Kasus

- Sabtu, 27 Januari 2024 | 08:00 WIB
Inilah Daerah dengan Tingkat Perceraian Tertinggi di Banten, Angkanya Mencapai 7611 Kasus

NARASIBARU.COM - Seseorang yang memutuskan untuk menikah, pastinya menginginkan bahtera rumah tangganya berjalan dengan baik.

Mereka yang sudah menikah, juga menginginkan pernikahannya awet sampai akhir hayat.

Namun, ternyata masih banyak pasangan yang mengakhiri pernikahannya dengan perceraian.

Baca Juga: SIMAK! Driver Car Maxim Bisa Dapat Potongan Komisi 9 Persen dengan Cara ini

Buktinya saja di Provinsi Banten angka perceraian terbilang cukup tinggi, bahkan ada yang mencapai 7.611 kasus yang tercatat.

Lantas daerah manakah yang ada di Provinsi Banten dengan tingkat perceraian tertinggi?

Dan faktor apa sajakah penyebab perceraian yang terjadi di Provinsi Banten? Simak informasinya pada artikel ini.


Halaman:

Komentar

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini