"Alhamdulillah, untuk musim libur tahun baru ini bisa terlihat cukup lumayan padat, dibanding hari hari biasanya, ada peningkatan sekitar 200 persen," ujar Agus di Cikao Park pada Minggu, 31 Desember 2023.
Agus menjelaskan, wahana yang masih menjadi buruan wisatawan adalah wahana air.
Diketahui di Cikao Park ini terdapat sejumlah kolam renang, seperti kolam ombak yang bisa untuk semua umur, kolam dewasa hingga kolam anak dengan dihiasi batu berwarna-warni.
Baca Juga: Peringati Hari Ibu, Jasa Tirta II Gelar Kegiatan Barbagi, Bazar dan Seminar
Baca Juga: Tingkatkan Kesiapsiagaan Jelang Tahun Baru, Tim Reaksi Cepat BPBD Purwakarta Siaga 24 Jam
Baca Juga: Aksi Begal Terjadi di Jalan Militer Purwakarta, Korban Diancam Pakai Celurit, Motor Dibawa Kabur
"Untuk di kawasan 1001 Cikao Park ini kita ada beragam jenis wahana salah satunya ada water park, taman satwa, rumah ilusi, wahana permainan yang paling terbarunya di rainbow slide dan castle, tapi untuk terfavorit masih di water park," katanya.
Rainbow merupakan wahana terbaru yang mengusung konsep kekinian. Pengunjung dapat berseluncur dari atas ketinggian sekitar 30 meter dan dapat meluncur dengan kecepatan sekitar 30 km/jam.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: sinarjabar.com
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Harga BBM Dex Series Naik Lagi per 1 November 2025
Makin Pede! Menkeu Purbaya Pamer Topi “8%”
Mantan Menteri ESDM Kupas Konspirasi di Balik Polemik Freeport
Luhut Akui Proyek Whoosh Bermasalah Sejak Awal: Saya Terima Sudah Busuk Itu Barang