Catat! Ini Daftar 121 Halte TransJakarta yang Kini Resmi Berganti Nama

- Minggu, 14 Januari 2024 | 07:00 WIB
Catat! Ini Daftar 121 Halte TransJakarta yang Kini Resmi Berganti Nama

NARASIBARU.COM-PT Transportasi Jakarta (TransJakarta) selaku pengelola layanan bus TransJakarta, resmi mengubah nama sejumlah halte.

Perubahan sejumlah nama halte TransJakarta ini dilakukan pada koridor 1-13.

Dilansir dari unggahan akun Instagram @pt_transjakarta pada Sabtu, 13 Januari 2024, berikut daftar perubahan nama halte TransJakarta.

Baca Juga: Berapa Harga Mobil Second Mitsubishi Pajero Sport 2014 pada Januari 2024

Koridor 1

1. Karet Sudirman berubah menjadi Karet
2. Dukuh Atas 1 berubah menjadi Dukuh Atas
3. Bank Indonesia berubah menjadi Kebon Sirih
4. Monas berubah menjadi Monumen Nasional
5. Olimo berubah menjadi Taman Sari
6. Kali Besar Barat berubah menjadi Kali Besar
7. Museum Fatahillah berubah menjadi Museum Sejarah Jakarta


Halaman:

Komentar