Kinerja tepat waktu maskapai penerbangan didasarkan pada waktu kedatangan aktual di gerbang. Penerbangan yang tiba dalam waktu 15 menit dari jadwal dianggap tepat waktu.
Tiba 15 menit atau lebih setelah waktu yang dijadwalkan dianggap tidak tepat waktu.
Berikut Daftar 20 Teratas Berdasarkan Performa
OAG Flightview Deklarasikan Perusahaan Ini Menjadi Maskapai Paling Tepat Waktu di Dunia (BisnisPekanbaru/OAG Flightview)
Pencapaian tersebut melengkapi pencapaian Garuda Indonesia pada tahun-tahun sebelumnya sejak tahun 2019, yakni memperoleh 5 Star On-Time Performance Rating pada tahun 2019.
Kemudian pada tahun 2020, maskapai Garuda dinobatkan sebagai maskapai paling tepat waktu di dunia pada Punctuality League 2020, dan Punctuality League 2023. ***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bisnispekanbaru.com
Artikel Terkait
Harga BBM Dex Series Naik Lagi per 1 November 2025
Makin Pede! Menkeu Purbaya Pamer Topi “8%”
Mantan Menteri ESDM Kupas Konspirasi di Balik Polemik Freeport
Luhut Akui Proyek Whoosh Bermasalah Sejak Awal: Saya Terima Sudah Busuk Itu Barang