Dia menyebutkan, dalam operasi senyap tersebut KPK mengamankan petinggi salah satu BUMN.
"Direksi salah satu BUMN dan swasta (yang diamankan)," ujarnya.
Kendati begitu, Fitroh belum mengungkapkan identitas dari masing-masing pihak yang diamankan tersebut
Sumber: inews
Artikel Terkait
ICW Sentil KPK ‘Masuk Angin’ tak Berani Periksa Menantu Jokowi
KPK Buka Peluang Jerat Sungai Budi Group sebagai Tersangka Korupsi Korporasi
Roy Suryo Cs Ogah Damai dengan Jokowi, Tolak Usulan Komisi Percepatan Reformasi Polri
KPK Serahkan Aset Rampasan Rp883 Miliar ke PT Taspen