JOMBANG - Perayaan natal kemarin (25/12), mengantarkan 11 warga binaan di Lapas Kelas II B Jombang, dapat remisi khusus.
Terutama mereka yang dianggap aktif dan kooperatif mengikuti pembinaan.
Plh Kalapas Jombang Dedy Pranata Rubiyanto mengatakan, saat ini jumlah warga binaan di Lapas kelas II B Jombang ada 859 orang.
Dari jumlah itu sebanyak 16 orang beragama nasrani.
Baca Juga: Akan Ada 13 TPS Khusus di Lapas dan Pesantren di Jombang dalam Pemilu 2024, Ini Lokasinya
”Dari 16 warga binaaan itulah yang mendapat remisi ada 11 orang,’’ ujarnya kemarin.
Artikel Terkait
Ahok Tantang Jaksa Periksa Jokowi Terkait Kasus Korupsi BBM Pertamina Senilai Rp 285 Triliun
Ahok Bongkar Korupsi Pertamina: Periksa Erick Thohir dan Jokowi untuk Tuntas
KPK Minta Noel Ebenezer Buka Suara Soal Parpol K di Sidang, Bukan di Media
Ahok Desak Jaksa Periksa Erick Thohir & Jokowi Soal Korupsi Minyak Mentah Pertamina