Intrik Gibran dukung Prabowo ini melalui relawannya ini, kata Tony, upaya menekan Megawati untuk Jokowi diberikan ruang dan tempat dalam tim sukses pencapresan Ganjar. Tujuan besarnya, Jokowi ingin pegang kendali PDIP dengan jadi ketua umum nantinya.
Kalau nggak dikasih ruang di timses capres Ganjar, kata Tony, Jokowi bisa saja nekat manuver endorse Prabowo.
Nah selain manuver dukungan ke Prabowo, Jokowi juga menekan Megawati lewat kasus korupsi BTS 4G. Apa kepentingannya?
"Kasus Johnny G Plate, Menkominfo rumornya juga menjadi bagian dari instrumen yang bisa dijadikan pressure ke Megawati," tulis Tony dikutip Rabu 24 Mei 2023.
Untuk itu menurut Tony, supaya kasus ini clear tidak menimbulkan kecurigaan, sebaiknya Kejaksaan Agung buka bukaan saja.
"Di sinilah pentingnya Jaksa Agung buka-bukaan kemana aliran dana kasus di Menkominfo. Johnny G Plate harus buka-bukaan. Bongkar semua. Supaya tuntas, siapa saja yang terlibat," tulis Tony.
Artikel Terkait
Ahok Tantang Jaksa Periksa Jokowi Terkait Kasus Korupsi BBM Pertamina Senilai Rp 285 Triliun
Ahok Bongkar Korupsi Pertamina: Periksa Erick Thohir dan Jokowi untuk Tuntas
KPK Minta Noel Ebenezer Buka Suara Soal Parpol K di Sidang, Bukan di Media
Ahok Desak Jaksa Periksa Erick Thohir & Jokowi Soal Korupsi Minyak Mentah Pertamina