Jajaran yang dipimpin oleh Irjen Pol Yudhiawan itu didorong untuk mengusut tuntas dugaan mobil bodong tersebut. "Harapan kami Kapolda Sulut bisa turun tangan mengecek kepemilikan mobil tersebut. Jangan sampai ada orang diluar sana yang ternyata sedang mencari mobil Fortuner ini," ucapnya.
Terpisah, Kabid Humas Polda Sulut Kombes Michael Irwan Thamsil ketika dikonfirmasi mengatakan pihaknya akan melakukan koordinasi dengan Polres Bitung.
"Nanti tindaklanjutnya kita akan koordinasi dengan Polres Bitung dulu," ucapnya.(gnr)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: manadopost.jawapos.com
Artikel Terkait
Ahok Tantang Jaksa Periksa Jokowi Terkait Kasus Korupsi BBM Pertamina Senilai Rp 285 Triliun
Ahok Bongkar Korupsi Pertamina: Periksa Erick Thohir dan Jokowi untuk Tuntas
KPK Minta Noel Ebenezer Buka Suara Soal Parpol K di Sidang, Bukan di Media
Ahok Desak Jaksa Periksa Erick Thohir & Jokowi Soal Korupsi Minyak Mentah Pertamina