NARASIBARU.COM - Di musim penghujan yang terjadi belakangan ini kerap disertai angin kencang dan tingkat kelembaban tinggi. Kondisi ini memungkinkan Anda terserang flu dan batuk.
Gejala flu ditandai dengan bersin berulang kali dan menyebabkan perubahan suhu tubuh dan tersumbatnya saluran pernapasan. Selain itu, badan akan terasa pegal-pegal, terutama di bagian sendi.
Kendati begitu, Anda tidak perlu panik. Seperti dirangkum dari berbagai sumber, Kamis (11/1/2024), berikut sederet tips untuk mencegah terkena flu dan penularannya:
Artikel Terkait
HINDARI OBESITAS ! Pahami Penyebab dan Ragam Penyakit yang Dapat Mengganggu Aktivitas
Mulai Umur Berapa Pengukuran Tensimeter Perlu Dilakukan untuk Mendeteksi Hipertensi?
Langkah-langkah Membedah Kesehatan Tulang: Panduan untuk Mengenali Tulang yang Sehat
Panduan Lengkap Melahirkan dengan BPJS Kesehatan: Syarat, Prosedur, dan Biaya yang Ditanggung