’’Kalau kondisi tubuh kita kurang baik dan ada kuman TB yang masuk ke tubuh kita, maka kita juga akan sakit TB,’’ jelasnya.
Baca Juga: Kasus DBD Meningkat, Januari Sudah Ada 30 Orang Dirawat di RSUD Jombang
Pengobatan TBC dilakukan enam bulan tanpa henti. Bisa dilakukan di puskesmas maupun di rumah sakit.
’’Tergantung TB-nya. TB yang tidak resisten maka semua puskesmas sudah bisa mengobati TB,’’ ucapnya.
Kalau yang resisten biasanya ke rumah sakit. ’’Kalau sudah stabil baru dilanjut di puskesmas. Seluruh pengobatan TB gratis,’’ ungkapnya.
Mudahnya penularan TBC harus diantisipasi keluarga terdekat. Jika satu orang dinyatakan positif TB, satu keluarga harus mengikuti skrining.
dbdBaca Juga: 19 Warga di Jombang Terserang DBD, Dinkes: 3 Tahun Terakhir Jumlah Kasus Turun
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jombangbanget.jawapos.com
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
HINDARI OBESITAS ! Pahami Penyebab dan Ragam Penyakit yang Dapat Mengganggu Aktivitas
Mulai Umur Berapa Pengukuran Tensimeter Perlu Dilakukan untuk Mendeteksi Hipertensi?
Langkah-langkah Membedah Kesehatan Tulang: Panduan untuk Mengenali Tulang yang Sehat
Panduan Lengkap Melahirkan dengan BPJS Kesehatan: Syarat, Prosedur, dan Biaya yang Ditanggung