Obesitas Penyakit Kompleks, Ini Penyebab Kelebihan Lemak dalam Tubuh

- Minggu, 21 Januari 2024 | 20:31 WIB
Obesitas Penyakit Kompleks, Ini Penyebab Kelebihan Lemak dalam Tubuh

a. Diet yang tidak sehat

Pola makan yang tinggi kalori, kurang buah dan sayuran, sering mengkonsumsi makanan cepat saji, serta porsi yang terlalu besar berkontribusi pada penambahan berat badan.

b. Kalori cair

konsumsi minuman beralkohol dan minuman ringan bergula dapat menyebabkan penambahan berat badan yang signifikan.

c. Ketidakaktifan

kurangnya aktifitas fisik yag aktif seperti kurangnya berolahraga dapat membuat kalori dalam tubuh sulit terbakar.

Baca Juga: Anggota Polisi yang Bertugas di Polsek Busungbiu Buleleng Tewas Kecelakaan

2. Faktor Genetik

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: posbali.net


Halaman:

Komentar