NARASIBARU.COM - Program Kampung Zakat merupakan bentuk upaya untuk mengentaskan kemiskinan yang berbasis pada daerah terdepan, terpencil, dan tertinggal (3T), melalui optimalisasi dana zakat yang telah dihimpun umat Islam.
Kementerian Agama (Kemenag) Kota Depok, melaunching program Kampung Zakat yang berlangsung di Masjid Jami Ibadurrahman, Sawangan, Kota Depok, belum lama ini.
Baca Juga: Yayasan Captain Dedy Susanto Tutup Akhir Tahun dengan Santunan pada Anak Yatim
Program yang dilaunching tersebut bertujuan untuk meningkatkan ekonomi dan kualitas taraf hidup masyarakat, melalui program pemberdayaan ekonomi masyarakat, pelatihan, pengembangan pendidikan, dan pemberian modal usaha dalam bantuan langsung.
"Launching Kampung Zakat ini untuk mendorong para muzakki agar memudahkan mereka ketika membayar zakat," tutur Kepala Kemenag Kota Depok, Raden Enjat Mujiat, Senin (1/1).
Artikel Terkait
Demo Gorok Komisaris PT Transjakarta Dikecam Publik Jepang: Jangan Izinkan Orang G*la Ini Masuk ke Jepang
Demo Gorok Komisaris PT Transjakarta Dikecam Publik Jepang: Jangan Izinkan Orang G*la Ini Masuk ke Jepang
Demo Gorok Komisaris PT Transjakarta Dikecam Publik Jepang: Jangan Izinkan Orang G*la Ini Masuk ke Jepang
Demo Gorok Komisaris PT Transjakarta Dikecam Publik Jepang: Jangan Izinkan Orang G*la Ini Masuk ke Jepang