Sikapi Permasalahan Sosial dan Keagamaan di Masyarakat, Gus Udin Sampaikan Pentingnya Peran Umaro

- Selasa, 02 Januari 2024 | 19:31 WIB
Sikapi Permasalahan Sosial dan Keagamaan di Masyarakat, Gus Udin Sampaikan Pentingnya Peran Umaro

"Nah, penguatan itu saya sampaikan, ada kades dan ulama di Kecamatan Rancabungur dan kemang), tadi itu ada juga dari MUI pusat, DMI pusat, MUI Kabupaten Bogor," kata dia, belum lama ini.

Ia menitik perhatian pada persoalan sosial dan pemahaman keagamaan.

Baca Juga: Polsek Rumpin Berhasil Ciduk Wanita yang Maling Handphone dengan Modus Bertamu

"Itu paling jadi catatan saya, diperlukan sinergitas antara umaro dan ulama. Selain itu, peran serta masjid dan juga DKM untuk membentengi hal-hal tadi, peranan nya begitu besar," jelas Gus Udin.

Selain fokus kepada pembinaan masyarakat, Gus Udin juga mengajak masyarakat termasuk DKM dan imam masjid, untuk berpartisipasi dalam Pemilu mendatang.

"Saya juga ajak DKM, imam masjid, untuk mengajak bagaimana partisipasi dalam pemilu. Yang hadir dari dua kecamatan di Kabupaten Bogor, yakni Rancabungur dan Kemang," tuntas dia.***

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: metropolitan.id


Halaman:

Komentar