NARASIBARU.COM-Intensitas hujan tinggi yang mengguyur Kota Depok pada Minggu (7/1) siang, menyababkan debit air di Situ Tujuh Muara Bojongsari meluap.
Akibatnya, jalan setapak di sekitar Situ Tujuh Muara yang biasa menjadi akses masyarakat untuk melintas tergenang air hingga Senin (8/1) pagi.
Baca Juga: Tiket Taman Safari Bogor Kembali Normal, Fasilitas tak Berubah
Ketua lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Kelurahan Bojongsari, Saidih Dokih menjelaskan, debit air di Situ Tujuh Muara diperkirakan naik ke akses masyarakat pada Minggu (7/1) sekitar pukul 18:30 WIB.
"Ketinggian air yang menggenang bervariasi. Ada yang semata kaki, ada juga yang hampir sebetis," tutur Saidih Dokih, Senin (8/1).
Dia menerangkan, meski ketinggian genangan air bervariasi tetapi rumah-rumah warga yang berada di lingkungan Situ Tujuh Muara tetap aman.
Artikel Terkait
Muncul Lagi ke Publik, Sahroni Ngaku Sembunyi di Plafon saat Rumah Dijarah: Saya Jatuh, Kolor Saya Diambil
Tawuran di Sawangan Depok, Dua Pelajar Sekarat di Jalan Kena Bacok
Motor Bermasalah Diisi BBM Pertalite, Pertamina Siapkan Ganti Rugi
Rini Soemarno Ikut Bertanggung Jawab Proyek Kereta Cepat