NARASIBARU.COM, RAWAMANGUN -Hingga kini, Jakarta tetap menjadi destinasi favorit perpindahan penduduk di Indonesia.
Meskipun begitu, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Provinsi DKI Jakarta mencatat adanya perbedaan antara lokasi domisili resmi dan tempat tinggal sebenarnya.
Sebagai solusi, Dukcapil DKI Jakarta telah melakukan penataan identitas penduduk sesuai dengan tempat tinggal aktual.
Menurut Kepala Dinas Dukcapil DKI Jakarta, Budi Awaluddin, perpindahan penduduk terjadi karena Jakarta menyediakan fasilitas kesehatan, pendidikan, transportasi, perumahan, dan hiburan yang lengkap.
Jakarta juga menawarkan jaminan sosial yang lebih baik, lapangan kerja yang lebih besar, dan harapan hidup yang tinggi.
Berdasarkan data Dukcapil DKI Jakarta, sebanyak 243.160 orang meninggalkan Jakarta, sementara pendatang baru dari luar Jakarta mencapai 136.200 orang selama tahun 2023.
Artikel Terkait
Mau ke Bandara, Wanita dari Depok Diperkosa Sopir Taksi Online di Bahu Tol
Saat Dua Raja Keraton Surakarta Salat Jumat Bareng di Masjid Agung tapi tak Saling Sapa
Pria Bandung Bobol Situs Kripto asal Inggris hingga Raup Rp6,6 Miliar, Begini Modusnya
Kakaknya Dituding Autis, Yudo Sadewa Anak Menkeu Purbaya Buat Sayembara 10.000 Dolar Buat Cari Pelaku