Sementara itu, Kepulauan Seribu di pagi hari diperkirakan akan mengalami hujan sedang, sementara di siang, malam, dan dini hari hujan ringan.
Baca Juga: Aryna Sabalenka Menangkan Gelar Grand Slam Kedua dengan Kemenangan Telak di Melbourne Park
Secara umum, suhu udara di seluruh DKI Jakarta diperkirakan akan berkisar antara 26 hingga 29 derajat Celsius. Kelembaban udara di wilayah ini diperkirakan akan berada dalam rentang 75-90 persen, menciptakan kondisi udara yang relatif lembap.
Tetap pantau informasi cuaca terkini untuk persiapan yang lebih baik dalam menjalani aktivitas hari ini.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: porosjakarta.com
Artikel Terkait
Muncul Lagi ke Publik, Sahroni Ngaku Sembunyi di Plafon saat Rumah Dijarah: Saya Jatuh, Kolor Saya Diambil
Tawuran di Sawangan Depok, Dua Pelajar Sekarat di Jalan Kena Bacok
Motor Bermasalah Diisi BBM Pertalite, Pertamina Siapkan Ganti Rugi
Rini Soemarno Ikut Bertanggung Jawab Proyek Kereta Cepat