NARASIBARU.COM – Warga DKI Jakarta saat ini tengah menantikan pencairan dana bantuan Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus Februari 2024.
Program KJP Plus merupakan inisiatif dari pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk memberikan bantuan pendidikan bagi siswa/siswi yang berada di wilayah DKI Jakarta.
Bentuk bantuannya berupa uang tunai yang dapat digunakan untuk membeli perlengkapan serta kebutuhan pendidikan misalnya seragam, buku, alat tulis dan sejenisnya.
Lantas tanggal berapakah KJP Plus Tahap II tahun 2024 bulan Februari 2024 ini akan dicairkan?
Baca Juga: Kabar Gembira! BLT MRP Cair Mulai Februari 2024 Sebesar Rp 600 ribu, Ini Bedanya dengan BLT El Nino
Hingga saat ini sebenarnya belum ada informasi resmi yang biasanya disampaikan melalui Instagram resmi @upt.p4op atau @disdikdki terkait kapan tanggal pasti pencairan KJP Plus Februari 2024.
Artikel Terkait
Muncul Lagi ke Publik, Sahroni Ngaku Sembunyi di Plafon saat Rumah Dijarah: Saya Jatuh, Kolor Saya Diambil
Tawuran di Sawangan Depok, Dua Pelajar Sekarat di Jalan Kena Bacok
Motor Bermasalah Diisi BBM Pertalite, Pertamina Siapkan Ganti Rugi
Rini Soemarno Ikut Bertanggung Jawab Proyek Kereta Cepat