NARASIBARU.COM - Direktur Juru Debat Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Budiman Sudjatmiko, merespons pernyataan Anies yang menyebut Prabowo tidak tahan menjadi oposisi pemerintah. "Tadi, Pak Prabowo katanya enggak kuat jadi oposisi.
Kebetulan ini dari paslon yang saya tahu juga enggak pernah di oposisi, waktu kuliah juga enggak pernah jadi oposisi," kata Budiman kepada wartawan, Rabu (13/12/2023).
"Jadi, belum pernah saya melihat beliau (Anies) jadi oposisi, satu angkatan, enggak pernah jadi oposisi. Sama-sama ekonomi, satu angkatan, beda jurusan," tambahnya.
Dari sini, Budiman menilai seharusnya forum debat pilpres digunakan dengan optimal untuk menggali ide dan gagasan kepada masyarakat.
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!