HALLO.DEPOK.ID - Dalam dunia film, vampir seringkali digambarkan sebagai makhluk penghisap darah dengan gigi taring tajam dan kulit pucat.
Namun, bagaimana jika makhluk semacam vampire benar-benar ada di dunia nyata? Jawabannya ada pada lamprey, hewan aneh yang menjadi vampir laut dengan nama latin Petromyzon marinus.
Mari kita simak 7 fakta menarik tentang si vampir laut ini.
1. Hewan Aneh Mirip Belut
Mungkin kamu bertanya-tanya, apa sebenarnya lamprey ini? Apakah ini belut, ular, ikan, atau bahkan alien? Meskipun disebut ikan, fisik lamprey sangat berbeda.
Tubuhnya silinder memanjang dengan ekor pipih, kulit licin tanpa sisik, dan mata yang unik.
Meskipun mirip belut, lamprey tidak digolongkan dalam kelas yang sama.
2. Ikan Tanpa Rahang Tertua yang Masih Hidup
Tahukah kamu bahwa lamprey diperkirakan sudah hidup sejak 340 juta tahun yang lalu? Mereka merupakan salah satu dari 43 spesies ikan tanpa rahang yang masih hidup, menjadi hewan vertebrata tertua di bumi.
Meski telah ada sejak zaman dinosaurus, lamprey masih bertahan dengan julukan "fosil hidup."
Baca Juga: 7 Ide Bisnis Kreatif yang Bisa Dijalankan Sambil Kuliah
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!