Sementara itu, BNPB memperkirakan masih ada 27 orang berada di dalam reruntuhan bangunan.
"Praktis yang diperkirakan masih di dalam reruntuhan itu ada 27 orang," pungkas Budi.
Ponpes Al Khoziny ambruk pada Senin, 29 September 2025 sekitar pukul 15.00 WIB. Bangunan tiga lantai plus satu dek yang sedang dalam tahap renovasi itu diduga roboh akibat pondasi tidak kuat.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Viral Video Wanita Joget Pegang Ikan Pesut Mahakam Langka, Netizen Geram & Ancaman Hukumnya
Keracunan Massal di Mojokerto: 261 Siswa Terdampak Soto Ayam MBG, Ini Data & Penyebabnya
Denada Buka Suara Soal Gugatan Anak Kandung Rp 7 Miliar: Fakta dan Pernyataan Resmi
Trump Pertimbangkan Serangan Militer ke Iran: Respons Protes & Ancaman Balasan