Soal Status sebagai Kader PDIP, Gibran Mengaku Akan Ikuti Mekanisme

- Selasa, 24 Oktober 2023 | 08:30 WIB
Soal Status sebagai Kader PDIP, Gibran Mengaku Akan Ikuti Mekanisme



NARASIBARU.COM -Deklarasi Gibran Rakabuming Raka sebagai bakal calon wakil presiden yang digelar Koalisi Indonesia Maju menyisakan sejumlah pertanyaan. Di antaranya terkait status Gibran yang masih belum jelas, masih jadi kader PDIP atau sudah keluar.


Saat ditemui awak media, Walikota Solo itu mengaku sudah berkomunikasi dengan Ketua DPP PDIP, Puan Maharani, dan Ketua Tim Pemenangan Ganjar Pranowo, Arsjad Rasjid, terkait statusnya sebagai kader banteng moncong putih.





"Kemarin (Jumat, 20/10) sudah berkomunikasi dengan Mbak Puan dan Pak Arsjad Rasjid, Ketua Tim Pemenangan Ganjar Pranowo),” jelas Gibran, dikutip Kantor Berita RMOLJateng, Senin (23/10).


Halaman:

Komentar

Terpopuler