"Saya sudah ingatkan seluruhnya untuk tetap bekerja seperti biasa, tidak mudah terprovokasi, jangan kasih tempat siapa pun yang mencoba untuk mengadu domba di antara kita satu sama lain. Karena kita lebih mengedepankan komitmen kita terhadap stabilitas nasional. Ini jelas komitmen kami," ucap Paloh.
Terkait posisi Sekjen NasDem, Paloh menunjuk Hermawi Taslim sebagai Plt Sekjen.
"Sikap nasdem jelas tak pernah berbeda dari komitmen awal partai ini didirikan, kami ingin di garda terdepan, menegakkan prinsip-prinsip hukum yang berkeadilan," pungkasnya.
Sumber: kumparan.com
Artikel Terkait
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Dampak Restorative Justice pada Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis
Danantara Ambil Alih 28 Perusahaan di Sumatra, Termasuk Tambang Agincourt Grup Astra
Insiden Paspampres vs Pers Inggris di London: Kronologi Lengkap & Tanggapan Resmi
Indonesia dalam Dewan Perdamaian Trump: Pelanggaran Prinsip Bebas Aktif?