NARASIBARU.COM - Beredar sebuah video 48 detik Egianus Kogoya, memberi peringatan kepada Pemerintah Indonesia.
Pimpinan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) itu memberikan waktu kepada indonesia untuk kembali berbicara mengenai Papua.
Jika melewati batas waktu dua bulan, Pilot Susi Air, Philip Mark Merthens akan ditembak.
Philip telah disandera oleh KKB pimpinan Egianus Kogoya sejak 9 bulan lalu.
Aparat TNI berusaha untuk membebaskan pilot tersebut sejak beberapa bulan lalu. Namun hingga saat ini belum berhasil.
Video itu diunggah oleh akun Jefry Wenda @jefry_wnd, yang diklaim diambil pada Senin, 21 November 2023.
Artikel Terkait
Sosok Chef Sabrina Alatas, Wanita yang Diduga Selingkuh dengan Hamish Daud Lewat Pinterest
Gusti Purbaya, Calon Pengganti Raja Solo PB XIII yang Mangkat, Pernah Sindir Gibran
Oknum Polisi Bunuh Dosen Cantik di Jambi Gara-gara Cemburu Buta
Budi Arie Bantah Buang Jokowi dari Projo, Merasa Diadu Domba