NARASIBARU.COM - Mantan Gubernur Papua, Lukas Enembe meninggal dunia pada Selasa, 26 Desember 2023, karena gagal ginjal.
Mendinang Lukas Enembe sebelumnya bertatu tahanan KPK usai dinyatakan bersalah atas kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU).
Lukas Enembe yang lahir di Distrik Kembu, Kabupaten Tolikara pada tanggal 27 Juli 1967, menjadi sorotan publik karena punya banyak catatan hitam saat Menjabat sebagai Gubernur Papua.
Mulai dari dugaan korupsi hingga kegiatan judi di luar negeri, yang membuat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Lukas Enembe menjadi tersangka kasus dugaan korupsi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Papua serta dugaan gratifikasi sebesar Rp1 Miliar.
KPK memutuskan Proses hukum Lukas Enembe resmi berakhir karena tersangka dinyatakan meninggal Dunia.
Seperti dilansir dari UU KPK pasal 40, begini penjelasan KPK dapat menghentikan proses hukum:
Artikel Terkait
Menkeu Purbaya: APBN Bertujuan Membuat Seluruh Rakyat Kaya, Mari Kita Kaya Bersama!
Viral 2 Jam Terjebak Macet Parah Jakarta, Turis Korea Ngamuk Sampai Kencing dalam Botol
Hamish Daud Liburan Bareng Sasha Sabrina Alatas ke Bangkok? Dugaan Perselingkuhan Suami Raisa Terkuak
Pengakuan Alumni Seangkatan Gibran: UTS Insearch Cuma Kursus Bahasa Inggris, Bukan Setara SMA