NARASIBARU.COM, Yuhuu! Tahun 2024 datang dengan kabar menggembirakan karena pemerintah akan membuka kembali rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).
Dalam menghadapi momen besar ini, terlihat betapa antusiasnya tenaga non-ASN dan para lulusan baru yang telah menunggu peluang ini.
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPANRB) bersiap-siap untuk menyelenggarakan rekrutmen masif, memberikan kesempatan luas bagi mereka yang sedang mencari pekerjaan.
Tidak ada detail pasti tentang pendaftaran CPNS 2024 saat ini, namun calon pelamar diingatkan untuk mulai mempersiapkan diri sejak dini.
Persiapan matang akan menjadi kunci sukses dalam menghadapi seleksi CPNS 2024 yang akan datang. So, let's get ready!
Artikel Terkait
Ledakan di Teheran: Uji Coba Militer Iran di Tengah Ancaman AS dan Eskalasi Ketegangan
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Dampak Restorative Justice pada Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis
Danantara Ambil Alih 28 Perusahaan di Sumatra, Termasuk Tambang Agincourt Grup Astra
Insiden Paspampres vs Pers Inggris di London: Kronologi Lengkap & Tanggapan Resmi