Pembangunan Jalan Tol di Bengkulu Tahun 2024: Proyek JTTS Masih Belum Ada Perkembangan, Ini Penjelasannya

- Selasa, 09 Januari 2024 | 22:31 WIB
Pembangunan Jalan Tol di Bengkulu Tahun 2024: Proyek JTTS Masih Belum Ada Perkembangan, Ini Penjelasannya

NARASIBARU.COM - Menurut Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah, pembangunan ruas Tol Bengkulu-Lubuklinggau akan dilanjutkan pada tahun 2024.

Menyusul ruas Tol Bengkulu-Tabah Penanjung yang saat ini sudah beroperasi.

Meski demikian, proyek Tol Trans Sumatera masih belum berjalan.

Menurut Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, pembangunan Tol Trans Sumatera hingga tahun 2024 hanya dapat dilakukan hingga Tahap II dari keseluruhan Tahap IV.

Baca Juga: Pentingnya Asuransi Kesehatan untuk Menjaga Aset dan Harta Benda, DSN MUI: Alhamdulillah Halal

Pembangunan Tahap II akan segera dimulai dengan PT Hutama Karya sebagai pelaksana.


Halaman:

Komentar