NARASIBARU.COM- Kabar terkini pembangunan jalan tol di Provinsi Jambi menunjukkan kemajuan yang signifikan.
Pembangunan jalan tol Bayung Lencir-Tempino (Tol Baleno) seksi 3 menunjukkan progres yang baik, dengan rigid beton yang telah membentang sepanjang 3 kilometer di atas tiang pancang menggunakan pile slab.
Hal ini menjadi solusi untuk mengatasi tantangan tanah lunak atau rawa di lahan batas Sumsel Tempino.
Pada tanggal 11 Januari 2024, tinjauan terbaru menunjukkan bahwa pembangunan jalan tol ini telah mencapai progres sebesar 47%.
Baca Juga: Pemko Pariaman Gelar Wirid Bulanan Perdana di Tahun 2024
Pekerjaan yang telah dilakukan mencakup pemancangan di jalan akses dan pembuatan beton rigid.
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
AHY Pastikan APBN Bakal Ikut Menanggung Utang Whoosh
Siap Tanggung, Prabowo Minta Jalur Whoosh Dilanjut hingga Banyuwangi Jawa Timur
Ahmad Sahroni Cerita Jatuh dari Plafon Saat Rumahnya Dijarah
Media Israel: Netanyahu Lakukan Ritual Penyembelihan Sapi Merah Suci