MALANG, INILAHNEWS- Anggota komisi E DPRD Jawa Timur Jajuk Rendra Kresna mengatakan pihaknya menghimbau kepada masyarakat untuk waspada akan begal. Pasalnya, sekarang ini di Malang Raya sedang mengalami darurat begal.
"Hati-hati masyarakat atas bahaya begal.Sekarang ini angka kriminalitas di Malang Raya sedang meningkat,"jelas politisi partai NasDem ini, senin 22 Januari 2024.
Jajuk mengatakan dalam sepekan, ada beberapa laporan di media sosial soal begal di Malang. "Dari data kepolisian diketahui beberapa kasus begal disebut terjadi di kawasan Jalan Mayjen Pandjaitan, Jalan Jaksa Agung Suprapto, hingga peristiwa yang disebut terjadi di Jalan Ahmad Yani, Blimbing,"terangnya.
Artikel Terkait
Perluasan Sawit di Papua: 5 Manfaat Besar untuk Ekonomi, OAP, dan Energi Nasional
Proyek Lumbung Pangan Disorot: Anggaran 2025 Dipakai di 2024 & Potensi Kerugian Negara
Iran Ancam Serang Jantung Tel Aviv: Analisis Ancaman Militer & Respons AS
Ledakan di Teheran: Uji Coba Militer Iran di Tengah Ancaman AS dan Eskalasi Ketegangan