NARASIBARU.COM -- Pihak Istana Kepresidenan akhirnya ikut buka suara soal tudingan kepada Presiden Jokowi yang membagikan sendiri bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat tanpa didampingi Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini.
Banyak dugaan politisasi bansos lantaran Presiden Jokowi yang tidak melibatkan Tri Rismaharini lantaran mensos merupakan kader PDI Perjuangan.
Saat ini, pihak Istana Kepresidenan melalui Koordinator Staf Khusus Presiden, Ari Dwipayana menjelaskan tudingan soal hal tersebut.
Baca Juga: Mahfud MD Ajukan Pertemuan dengan Presiden Jokowi, Ajukan Pengunduran Diri?
Ari menegaskan bahwa pembagian bansos tanpa didampingi atau melibatkan Mensos Risma bukan karena adanya unsur politik karena Risma merupakan kader PDI Perjuangan.
Namun lebih karena faktor bansos yang dibagikan saat ini berkaitan dengan kebutuhan pangan sehingga melibatkan pihak yang berkaitan seperti Bulog dan Badan Pangan Nasional.
Artikel Terkait
Viral Penampakan Masjid Jokowi di Abu Dhabi, Reaksi Netizen Bikin Ngakak
Prabowo Akan Bayar Utang Whoosh Pakai Uang Negara yang Dikembalikan Koruptor
Aplikasi Maxim: Solusi Praktis untuk Perjalanan dan Penghasilan Tambahan di Indonesia
AHY Pastikan APBN Bakal Ikut Menanggung Utang Whoosh