"Siap!" jawab warga.
Airlangga merinci sejumlah program yang dimaksudnya. Beberapa di antaranya adalah bantuan langsung tunai (BLT) hingga bantuan pangan.
"Jadi yang diberikan pemerintah kepada masing-masing keluarga 1 bulan, kira-kira Rp600.000. Kita lanjutkan?" ucapnya.
"Lanjutkan!" kata warga lagi.
Di hadapan puluhan ribuan massa, Prabowo juga menyatakan komitmennya untuk bekerja lebih keras demi menjamin kemakmuran rakyat.
“Karena itu, apabila saya menerima mandat, saya akan bekerja sekeras-kerasnya, memperbaiki seluruh elemen, golongan," ucap Prabowo.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: harianhaluan.com
Artikel Terkait
AHY Pastikan APBN Bakal Ikut Menanggung Utang Whoosh
Siap Tanggung, Prabowo Minta Jalur Whoosh Dilanjut hingga Banyuwangi Jawa Timur
Ahmad Sahroni Cerita Jatuh dari Plafon Saat Rumahnya Dijarah
Media Israel: Netanyahu Lakukan Ritual Penyembelihan Sapi Merah Suci