Pensiun dari Tinju, Chris John Banting Setir Jadi Pereli di Asia Cross Country Rally 2023

- Sabtu, 27 Mei 2023 | 05:30 WIB
Pensiun dari Tinju, Chris John Banting Setir Jadi Pereli di Asia Cross Country Rally 2023

"Saya dengan bangga mengumumkan bahwa saya telah bergabung di Tim DExC Racing Indonesia (@dexc_racingindonesia) bersama para pembalap nasional, Dendi dan Edo, untuk ajang balap Asia Cross Country Rally (AXCR) 2023, pada Agustus nanti, dari Thailand hingga Laos," tulis Chris John melalui akun Instagram-nya.

"Bersama seluruh tim DExC Racing Indonesia, kami siap menghadapi tantangan penuh adrenalin di lintasan rally Thailand menuju Laos, membawa nama besar dunia otomotif Indonesia. #NoHalfway, tidak ada batas di jalan kami menuju garis finish," jelasnya.

Baca Juga: Ramaikan F1 Monako 2023, Legenda MotoGP Jorge Lorenzo Ikut Balapan

Ayo dukung Chris John dan kawan-kawan pada reli tersebut pada 13-19 Agustus 2023 mendatang.

Copyright Gridoto 2023

Related Article

Sumber: gridoto.com


Halaman:

Komentar