Mendapat jawaban itu, iapun langsung menghubungi Kanit Regident untuk berhati-hati dan tidak menuruti permintaan empat orang yang ngaku wartawan tersebut. "Saya langsung telepon pak Kanit Regindent, agar tidak memberi apapun," terangnya.
Selanjutnya, kedatangan empat orang yang ngaku wartawan tersebut juga disampaikan ke Kasat Intel untuk diselidiki. "Karena ini kan tidak ada tindakan hukumnya. Kecuali ada yang melapor," tandasnya.
Dia pun mengingatkan agar semua instansi di wilayah Karangasem waspada dan selalu mengecek keabsahan media dari orang yang mengaku wartawan tersebut dengan tujuan meminta sejumlah uang. [*]
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: radarbali.jawapos.com
Artikel Terkait
Tanda Alam Sebelum Raja Solo Wafat, Pohon Besar Tumbang di Pesanggrahan Langenharjo
Dosen Cantik di Jambi Tewas Diduga Diperkosa & Dibunuh Oknum Polisi, Mobil & Sepeda Motor Dibawa Kabur
Mahasiswa di Sibolga Tewas Dikeroyok Gara-gara Tidur di Masjid, Kepala Korban Dihantam Buah Kelapa
Isi Pertamax karena Takut Pertalite Bermasalah, Motor Warga Tuban Justru Jadi Tak Bertenaga