NARASIBARU.COM -Lembaga survei Indo Survey & Consulting (ISC) merilis daftar menteri Kabinet Merah Putih dengan tingkat kepuasan publik tertinggi.
Mengutip laporan ISC, Jumat, 3 Oktober 2025, survei dilakukan pada September 2025 terhadap 1.200 responden dengan margin of error ±2,8 persen.
Hasilnya, 12 menteri mencatat skor kepuasan di atas 70 persen, menempatkan mereka sebagai pejabat dengan kinerja terbaik di kabinet.
Artikel Terkait
Meutya Hafid Diminta Mundur, Ini Alasan Pemberantasan Judi Online Dinilai Gagal
Tifatul Sembiring Bela Pandji Pragiwaksono: Materi Mens Rea Dinilai Wajar, Minta Publik Tak Baper
Dokter Tifa Kritik SP3 Kasus Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis: Abuse of Power?
Menhan Sjafrie Lantik 12 Tenaga Ahli DPN, Termasuk Noe Letto & Anak Hotman Paris