Sementara itu, Jokowi diketahui berkunjung ke China dan bertemu dengan pimpinan sejumlah perusahaan Negeri Tirai Bambu itu.
Jokowi pun mengungkapkan bahwa sudah siap lahan seluas 34 ribu ha dimasuki oleh investor untuk properti. Seperti untuk kesehatan rumah sakit, pendidikan, bahkan hingga infrastruktur.
Lebih lanjut, Jokowi pun mengatakan bahwa Indonesia begitu terbuka dalam mendengarkan masukan dari pengusaha China.
Terlebih lagi, Jokowi meminta pengusaha yang hadir saat itu bisa menyampaikan jika menemui kendala berinvestasi di RI.
Sumber: suara
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Reaksi Jokowi Usai Tahu Logo Wajahnya Dibuang Ormas Projo
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi
Budi Arie Sama Saja Bunuh Diri Masuk Gerindra
Momen Prabowo Tanya Budi Arie, PSI atau Gerindra Kau?