NARASIBARU.COM - - Muhaimin Iskandar atau akrab disapa Cak Imin, hingga saat ini masih belum mau datangi PKS.
Padahal PKS termasuk partai yang lebih dahulu mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai calon presiden 2024 mendatang.
Cak Imin yang didatangkan NasDem untuk mendampingi Anies Baswean, hingga kini sama sekali belum mendatangi PKS sebagai "wali penikahan" Anies-Cak Imin.
Diakuinya, saat ini tidak ada pilihan lain selain memilih Cak Imin sebagai bakal cawapres untuk Anies Baswedan.
"Saya nggak boleh berandai-andai, tapi nanti pilihannya akan semakin sulit, kalau selain Cak Imin," kata Mabruri.
Mabruri sendiri menyebut kemungkinan majelis syura menggelar musyawaran antara 15-20 September mendatang.
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Respons Keras Said Didu saat Prabowo Sebut Bertanggung Jawab atas Whoosh: Presiden Cabut Taring Purbaya!
Prof Henri Balik Badan Kritik Jokowi: Anaknya Belum Siap, Direkayasa Dipaksakan jadi Wapres
Saut Situmorang: Luhut jadi Dewa Penyelesaian Kebusukan Whoosh
Ekonom Deteksi Rencana Jahat di Proyek Whoosh Bengkak 1,2 Miliar USD