NARASIBARU.COM - Antusiasme ribuan warga Pontianak menyambut capres nomor urut 2, Prabowo Subianto meski diguyur hujan tidak menjadi hambatan di wilayah Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, Sabtu 20 Januari 2024.
Melihat situasi tersebut, Prabowo pun ikut bersemangat saat memberikan pemaparan terkait banyak hal kepada warga yang hadir.
Prabowo mengaku bersyukur, dan menyampaikan rasa terima kasihnya kepada masyarakat Pontianak.
Baca Juga: Giliran Masyarakat Dayak Dukung Prabowo-Gibran karena Lanjutkan Program Jokowi
"Kalau kalian masih semangat, saya lebih semangat lagi," kata Prabowo dalam acara 'Konsolidasi dan Silaturahmi Relawan Kalimantan Maju untuk Ibu Kota Nusantara," katanya.
Artikel Terkait
Prabowo Ambil Alih Tanggung Jawab Whoosh? Tunggu Dulu! Puan Mau Bongkar-bongkaran soal Keputusan di Era Jokowi
Respons Keras Said Didu saat Prabowo Sebut Bertanggung Jawab atas Whoosh: Presiden Cabut Taring Purbaya!
Prof Henri Balik Badan Kritik Jokowi: Anaknya Belum Siap, Direkayasa Dipaksakan jadi Wapres
Saut Situmorang: Luhut jadi Dewa Penyelesaian Kebusukan Whoosh