Rajawalinews - Menjelang pemilu ini masing - masing pasangan Calon Presiden (Capres) dan Calon Wakil Presiden (Cawapres) terus berkampanye menaikan elektabilitasnya.
Beberapa lembaga survey juga terus mengupdate hasil surveynya.
Diantaranya Lembaga survei Political Weather Station (PWS) terkin merilis hasil jajak pendapat mengenai elektabilitas Capres dan Cawapres pada Pilpres 2024.
Baca Juga: Mimpi yang Paling Berbahaya Bagi Pasangan, Salah Satunya Orang yang Mimpi Akan Meninggal
Hasilnya, pasangan calon nomor urut dua, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka meraih suara tertinggi dengan 52,3 persen.
Sebagaimana dikutip dari suara.com, Peneliti Senior PWS, Sharazani mengatakan, pasangan nomor urut satu, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memperoleh elektabilitas 23,3 persen.
Sementara, pasangan nomor urut tiga, Ganjar Pranowo-Mahfud MD menjadi juru kunci dengan suara 19,7 persen.
Artikel Terkait
Prabowo Ambil Alih Tanggung Jawab Whoosh? Tunggu Dulu! Puan Mau Bongkar-bongkaran soal Keputusan di Era Jokowi
Respons Keras Said Didu saat Prabowo Sebut Bertanggung Jawab atas Whoosh: Presiden Cabut Taring Purbaya!
Prof Henri Balik Badan Kritik Jokowi: Anaknya Belum Siap, Direkayasa Dipaksakan jadi Wapres
Saut Situmorang: Luhut jadi Dewa Penyelesaian Kebusukan Whoosh