Dengar Aspirasi Warga, Politisi Muda PSI ini Turun Langsung Temui Warga

- Senin, 29 Januari 2024 | 19:01 WIB
Dengar Aspirasi Warga, Politisi Muda PSI ini Turun Langsung Temui Warga

 

 

SEBEKASI. COM -  Calon Anggota Legislatif dari Partai Solidaritas Indonesia ( PSI) Tatang Suryana kembali turun ke dapil nya ( Cikarang Barat -Cibitung). Sabtu (27/01/24)

Kali ini Tatang Suryana turun langsung mengunjungi Warga, Tatang Suryana Caleg no urut 4 DPRD Kabupaten Bekasi Dapil 2 ( Cikarang Barat -Cibitung) menjelaskan visi dan misi nya kepada warga Kampung Rawa Palangan. Sukadanau. Cikarang Barat.

Baca Juga: Di Tengah Ribuan Pendukung nya di Bekasi , Kaesang Pangarep Minta Warga Coblos Prabowo -Gibran dan PSI di Pemilu Nanti

Warga pun terlihat antusias mendengarkan penjelasan visi dan misi Politisi muda  Partai Solidaritas Indonesia (PSI) itu.


Halaman:

Komentar