Rapat kali ini membahas sejumlah agenda, di antaranya laporan Komisi XI DPR RI atas hasil uji kelayakan (fit and proper test) kantor akuntan publik yang diajukan BPK dan Kementerian Keuangan.
Selanjutnya dilanjutkan pengambilan keputusan terkait laporan BURT DPR terhadap Pembahasan Rencana Kerja & Anggaran (RKA) DPR Tahun 2025, serta pengambilan keputusan terkait RUU tentang Perubahan Kedua atas UU No 6 Tahun 2014 tentang Desa.
Sejumlah agenda penting juga tampak dibahas pada rapat paripurna kali ini.
Sumber: RMOL
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Ekonom Deteksi Rencana Jahat di Proyek Whoosh Bengkak 1,2 Miliar USD
Prabowo Tegaskan Whoosh Tidak Bermasalah, Negara Sanggup Bayar
Reaksi Jokowi Usai Tahu Logo Wajahnya Dibuang Ormas Projo
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi