Instruksi Golkar, Jusuf Hamka Siap Maju Pilkada Tanpa Kaesang

- Rabu, 24 Juli 2024 | 17:46 WIB
Instruksi Golkar, Jusuf Hamka Siap Maju Pilkada Tanpa Kaesang

Selain sebagai politisi senior, Babah Alun juga dikenal berlatar belakang seorang pengusaha. Berbagai proyek infrastruktur sudah ia kerjakan dalam skala nasional.


Termasuk di Jakarta, Babah Alun juga turut andil membangun Jalan Tol Tanjung Priok-Pluit, Jakarta Utara. Hal inilah yang menjadi salah satu modal besar untuk maju sebagai Gubernur Jakarta.


"35-40 persen sudah saya bangun dari Priok sampai Pluit. Itu bisa dilihat dari Jakarta Utara, (Tanjung) Priok di Ancol," tandasnya. 


Sumber: RMOL 

BERIKUTNYA

SEBELUMNYA


Halaman:

Komentar