NARASIBARU.COM -Informasi mengenai Mahkamah Konstitusi (MK) yang akan memutus pemilu legislatif menggunakan sistem proporsional tertutup ditanggapi santai PDI Perjuangan.
Bagi banteng moncong putih, wacana tersebut hanya kepanikan kelompok tertentu untuk menghadapi dinamika politik jelang pemilu.
“Kalau ada orang bunyi-bunyikan itu kan karena mungkin khawatir. Wah nanti kalau bener gimana?” kata Ketua DPD PDIP Jawa Tengah, Bambang Wuryanto di Komplek Parlemen, Senayan, Rabu (31/5).
Artikel Terkait
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?
Reshuffle Kabinet Prabowo 2026: Menlu Retno Marsudi & Menko PMK Muhadjir Effendy Diganti?