NARASIBARU.COM -Nama Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sempat disebut Puan Maharani sebagai salah satu calon kandidat cawapres dari PDIP.
"Pencawapresan, nama ada sepuluh. Kalau boleh saya sebut, ada Pak Mahfud, Pak Erick Thohir, Pak Ridwan Kamil, Pak Sandiaga Uno, kemudian ada Pak AHY, Pak Airlangga," kata Ketua DPP PDIP, Puan Harani, di Sekolah Partai, Jakarta, Selasa (6/6/2023), dikutip dari wartaekonomi.
Namun, Putra SBY itu sudah menolak dan tetap setia dengan jalur politiknya yakni Koalisi Perubahan yang mendukung Anies Baswedan.
Sementara, Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto menyebut partainya serius mengajak Demokrat bekerja sama di Pilpres 2024 mendatang.
Artikel Terkait
Reaksi Jokowi Usai Tahu Logo Wajahnya Dibuang Ormas Projo
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi
Budi Arie Sama Saja Bunuh Diri Masuk Gerindra
Momen Prabowo Tanya Budi Arie, PSI atau Gerindra Kau?