RSUD Bayu Asih Purwakarta Berhasil Rawat Bayi Prematur Seberat 900 Gram

- Kamis, 28 Desember 2023 | 11:30 WIB
RSUD Bayu Asih Purwakarta Berhasil Rawat Bayi Prematur Seberat 900 Gram

SINAR JABAR - Rasa haru dan bahagia menyelimuti pasangan suami istri Ernawati dan Yogi Ramadhan. Pasalnya putri pertama mereka yang lahir prematur sudah diperbolehkan pulang setelah mendapatkan perawatan kurang lebih 3 bulan di RSUD Bayu Asih Purwakarta.

Melalui video yang diunggah Instagram @rsba_pwk, Ernawati mengucapkan terima kasih kepada dokter dan perawat RSUD Bayu Asih Purwakarta yang sudah merawat anaknya kurang lebih selama 3 bulan.

Awal mendapatkan perawatan di RSUD Bayu Asih Purwakarta, berat badan sang bayi hanya 900 gram, dan saat ini beratnya badannya naik menjadi 1.800 gram.

Baca Juga: Selama 2023, BNNP Jawa Barat Berhasil Ungkap Puluhan Kasus Peredaran Narkotika

Baca Juga: Polres Purwakarta Berduka, Satu Personelnya Meninggal Dunia

Baca Juga: Harumkan Nama Daerah, Tim ASAD Purwakarta FC Sabet Juara 1 di FJL National Series 2023


Halaman:

Komentar