Awalnya, korban datang ke Kediri untuk menjenguk anak kandungnya yang sekolah di Pondok Pesantren (ponpes) Gontor Kecamatan Gurah Kabupaten Kediri pada Selasa (5/12/2023) hingga menginap sampai Minggu (28/12/2023).
Selanjutnya, korban menjenguk keponakannya yang sekolah di Pondok Lirboyo Kota Kediri dan menginap sampai Senin (1/1/2024).
"Karena keterbatasan uang saku, korban ini berusaha mencari lowongan pekerjaan lewat media sosial (medsos) facebook," jelasnya.
Menurut Fauzy, korban kemudian menghubungi nomor telepon yang tertera di unggahan akun Facebook bernama Tiara Cristiani hingga lewat pesan whatshapp menawarkan pekerjaan di Blitar.
Ibu rumah tangga itu tertarik dengan pekerjaan tersebut sehingga berangkat bersama-sama dengan pelaku DYS alias Rizki yang mengaku sebagai karyawan.
Pada saat itu, SP menolak ajakan yang mana diminta untuk bertemu di sekitar Bendung Gerak Waru Turi Kecamatan Gampengrejo.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: koranmemo.com
Artikel Terkait
MBG di Boyolali Disabotase: Ratusan Paket Ditarik, Ada Orang Asing Masuk Kelas!
Biar Bosmu Tahu! Viral Bobby Nasution Razia Truk Pelat Aceh di Sumut Demi Kejar PAD Triliunan
VIRAL Kain Kafan dan Kerangka Manusia Berserakan di Area Proyek Tangerang
Fakta-Fakta Kesiapan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Cuma Cuap-Cuap Belaka?