Bupati Kendal: Ada Oknum ASN Yang Tidak Netral Dalam Pemilu 2024

- Jumat, 26 Januari 2024 | 01:00 WIB
Bupati Kendal: Ada Oknum ASN Yang Tidak Netral Dalam Pemilu 2024

"Yang benar-benar netral itu hanya anggota TNI dan Polri, karena mereka tidak memiliki hak pilih. Bagi para ASN, yang terpenting adalah menjaga profesionalitas", tandas Dico.

Baca Juga: Cilacap Penghasil Utama Ikan Sidat Di Pulau Jawa

Dico menegaskan bahwa jika terbukti ada ASN yang tidak netral dalam Pemilu 2024, akan diproses sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: era-pos.com


Halaman:

Komentar

Terpopuler