Dampak Boikot Produk Israel, Pedagang Air Isi Ulang Merk AQUA Merugi

- Jumat, 17 November 2023 | 16:00 WIB
Dampak Boikot Produk Israel, Pedagang Air Isi Ulang Merk AQUA Merugi


Satu galon air isi ulang asli dengan brand tersebut dihargai Rp 18.000, supplier hanya mengambil keuntungan Rp 2.000 tiap pcsnya.


“Keuntungannya ya jadi turun, masalahnya kebutuhan pokok saat merangkak naik,” tuturnya.


Ia menambahkan, Distributor (pemasok supplier) sudah tidak lagi menerima pembelian di bawah 100 pcs. Karena penjualannya juga sepi sementara ia harus menggaji para karyawan.


“Sudah pembeli sepi, pemasok juga nggak nerima pembelian sedikit. Ini juga sulit bagi kami,” terangnya.


Sumber: gresik1


Halaman:

Komentar