NARASIBARU.COM : PT Avirtech Solusi Indonesia, sebuah perusahaan yang satu grup dengan PT Sky Tech Indonesia (STI), telah melaporkan WO yang di duga merupakan salah satu petinggi PT Terra Drone Indonesia di Polres Jakarta Selatan.
Terlapor diduga melakukan tindak pidana ITE terkait ilegal akses dan pengambilan data tanpa hak, pada Jumat (17/11/2023).
Laporan Avirtech tersebut telah diterima dengan Nomor:/LP/B/3482/XI/2023/SPKT/POLRES METRO JAKSEL/POLDA METRO JAYA.
Baca Juga: Dituduh Mencemarkan Nama Baik, Caleg Polisikan Pimpinan Bank
Menurut sumber yang tidak mau dikutip namanya, menceritakan bahwa dugaan adanya tindakan ilegal akses dan pengambilan data tanpa hak tersebut diduga dilakukan terlapor dengan cara membobol account drop box yang dimiliki oleh PT Avirtech Solusi Teknologi (AST ) sehingga perusahaan yang masih satu grup dengan PT Sky Tech (STI) Indonesia tersebut mengalami kerugian.
Artikel Terkait
Nasib Gubernur Riau Abdul Wahid Segera Diumumkan KPK
UAS Kutip Hadist Usai Gubernur Riau Abdul Wahid yang Didukungnya Kena OTT KPK
Terjaring OTT KPK, Anak Buah Cak Imin Ini Punya Harta Rp4,8 Miliar
Khawatir Diganggu, Subhan Palal Rahasiakan Saksi Ahli Ijazah Gibran